CINTA NEGERIKU

RIAU UNTUK INDONESIA

Facebook | Twitter | Advertise

Penelitian Situs di Gunung Padang Dihentikan Sementara

Sabtu, Mei 04, 2013

RIAUGREEN.COM - Pemkab Cianjur, Jawa Barat, menyatakan eskavasi dan penelitian situs megalitikum Gunung Padang, di Desa Karyamukti, Kecamatan Campaka, dihentikan sementara. 

Sebelumnya, penggalian yang dilakukan Tim Terpadu Riset Mandiri Gunung Padang yang dipimpin Andi Arief, Staf Khusus Presiden Bidang Bantuan Sosial dan Bencana, itu diketahui telah menyebabkan lobang besar di kawasan situs, Seperti dikutip dari energitoday.

Staf Wahana Lingkungan Hidup (Walhi) Jawa Barat Eko Wiwid mengatakan, jika benar kaum intelektual mempunyai niatan baik mengungkap misteri Situs Gunung Padang sebagai peninggalan leluhur bangsa, jangan menggunakan cara-cara atau argumentasi politik.

Sebab, Pro dan kontra penelitian situs Gunung Padang hanya akan membingungan masyarakat. "Kami bukan antipenelitian atau segala bentuk riset lainnya. Yang kami tidak mau adalah penelitian ini dilakukan dengan latar belakang mendapat popularitas semata.” (*)

0 komentar:

Posting Komentar


Bupati Bengkalis Santuni 605 Anak Yatim-Kaum Dhuafa di Mandau

Bupati Bengkalis Serahkan Bantuan di Mesjid Baitulrahmah Duri

Dihadiri Bupati, Kajari Bengkalis Gelar Buka Puasa Bersama

Lingkungan

NASIONAL/ INTERNASIONAL

POLITIK

HUKUM & KRIMINAL

EKONOMI

MIGAS

UNIK&ANEH

OLAHRAGA

AUTO

TEKNOLOGI

 

SOSIAL

PENDIDIKAN

SENI & BUDAYA

All Rights Reserved © 2012 RiauGreen.com | Redaksi | Riau