CINTA NEGERIKU

RIAU UNTUK INDONESIA

Facebook | Twitter | Advertise

Niat Baik Melerai Pertengkaran, Seorang Warga Sukajadi Malah ditusuk

Minggu, April 21, 2013

PEKANBARU, RIAUGREEN.COM - Sekitar jam 23.00 WIB Sabtu, (20/04/13) Di Kecamatan Sukajadi, berlokasi di jalan Putri Nilam, Kelurahan Kampung Tengah Pekanbaru terjadi perkelahian antar warga hingga seorang warga mengalami luka tikaman 3 buah tusukan.

Berawal dari hal sepele, seorang warga RT. 02/RW.07 kelurahan kampung tengah mencoba menyikapi sepasang muda mudi yang bertengkar. Namun sikap baik itu dianggap berlebihan oleh pria tersebut hingga terjadi keributan panjang.

Tanpa berfikir panjang pria tersebut memanggil teman satu kos yang juga berasal dari satu daerah asal berjumlah 7 orang dengan membawa berbagai macam senjata tajam. Bentrokpun terjadi, hingga Yunus warga Jalan Dagang terkena 3 tusukan. Yang saat ini sedang berada di rumah sakit Eria Bunda jalan KH Ahmad Dahlan Sukajadi. Dua dari tujuh orang kawanan pemuda sudah ditangkap warga dan dibawa ke kepolisian, Sampai sekarang kasus ini masih dalam pengembangan pihak kepolisian. (rby)



0 komentar:

Posting Komentar


Bupati Bengkalis Santuni 605 Anak Yatim-Kaum Dhuafa di Mandau

Bupati Bengkalis Serahkan Bantuan di Mesjid Baitulrahmah Duri

Dihadiri Bupati, Kajari Bengkalis Gelar Buka Puasa Bersama

Lingkungan

NASIONAL/ INTERNASIONAL

POLITIK

HUKUM & KRIMINAL

EKONOMI

MIGAS

UNIK&ANEH

OLAHRAGA

AUTO

TEKNOLOGI

 

SOSIAL

PENDIDIKAN

SENI & BUDAYA

All Rights Reserved © 2012 RiauGreen.com | Redaksi | Riau