CINTA NEGERIKU

RIAU UNTUK INDONESIA

Facebook | Twitter | Advertise

Wed Apr 16 2025 21:34:38 GMT+0000 (Coordinated Universal Time)

Penjaringan Bakal Caleg Demokrat Dibuka Mulai Tanggal 7 Feb

Jumat, Februari 08, 2013

PEKANBARU, RIAUGREEN.COM - Pada hari Kamis (07/02/13) dilakukan peresmian pembukaan penjaringan calon legislatif 2014-2019 Partai Demokrat oleh ketua DPC partai demokrat kota pekanbaru, Firdaus.ST.MT. di kantor DPC demokrat.

Dalam kesempatan ini Firdaus selaku ketua menghimbau kepada kader demokrat, tokoh masyarakat atau warga masyarakat yang berminat mencalonkan diri sebagai anggota legislatif kota Pekanbaru dengan tangan terbuka kami dari partai demokrat menerimanya."

Penjaringan bakal caleg 2014-2019 ini akan di buka dari tang 7 Februari hingga 7 maret 2013. Firdaus mengatakan kenapa dengan tanggal 7 kita melakukan penjaringan, karena no 7 merupakan nomor urut Partai Demokrat" jawab firdaus yang disambut teput tangan oleh ketua PAC payung sekaki.

Setelah melakukan penjaringan caleg  selama satu bulan maka tahap selanjutnya akan kita lakukan seleksi dan evaluasi dari caleg yang mendaftar. Dalam hal ini Partai Demokrat tidak membatasi jumlah calon legislatif. Namun nantinya setelah pendafataran ini ditutup maka akan ada seleksi administartif dan seleksi kepatutan.

Diakhir kata Firdaus mengingatkan kepada ketua PAC kota Pekanbaru dan Kader Demokrat untuk selalu melayani warga masyarakat agar membentuk masyarakat yang makmur dan sejahtera. Jabatan itu hanya sebuah alat untuk mencapai tujuan, yaitu melayani masyarakat.

Lanjutnya lagi, untuk para kader bersatulah dengan masyarakat, bekerja cepat, bertindak tepat.dan mari kita satukan perbedaan untuk menjadi sebuah kekuatan untuk melayani warga maayarakat" ajak firdaus.(rby)

0 komentar:

Posting Komentar


Bupati Bengkalis Santuni 605 Anak Yatim-Kaum Dhuafa di Mandau

Bupati Bengkalis Serahkan Bantuan di Mesjid Baitulrahmah Duri

Dihadiri Bupati, Kajari Bengkalis Gelar Buka Puasa Bersama

 

SOSIAL

  • Bupati Bengkalis Serahkan Bantuan di Mesjid Baitulrahmah Duri
  • Bupati Bengkalis Santuni 605 Anak Yatim-Kaum Dhuafa di Mandau
  • Dihadiri Bupati, Kajari Bengkalis Gelar Buka Puasa Bersama
  • 462.67 Ribu Jiwa Rakyat Riau Miskin
  • Turis Amerika Kunjungi Masjid Agung An Nur Pekanbaru
  • Warga: Kapal Berlabuh di Kantor Bupati Bengkalis jadi Sejarah
  • PENDIDIKAN

  • Guru Berprestasi di Bengkalis Wakili Riau ke Tingkat Nasional
  • IARMI Riau Canangkan Bangun Universitas UARMI
  • Oknum Sekolah di Riau Terindikasi Selewengkan Dana BOS
  • 213 Mahasiswa STAI Laksanakan KKN di 5 Kecamatan Bengkalis
  • SMPN 1 Mandau dan SMAN 1 Bukit Batu Raih Juara di LPI Bengkalis 2014
  • Herliyan: Dengan Membaca Dapat Tingkatkan Kualitas SDM di Berbagai Bidang
  • SENI & BUDAYA

  • Turis Amerika Kunjungi Masjid Agung An Nur Pekanbaru
  • Sekda Bengkalis Ajak Pegawai Pemkab Ramaikan Wirid Pengajian
  • Tarekat Naqsabandiyah di Padang Sudah Tarawih Malam Ini, Besok Puasa
  • Meranti Juara 3 Parade Tari Daerah Riau Tahun 2014
  • Gubri Minta PWI dan Balai Adat Perjuangkan RTRW Riau
  • Bupati Buka Rapat Kerja Daerah LAMR Bengkalis 2014
  • All Rights Reserved © 2012 RiauGreen.com | Redaksi | Riau