CINTA NEGERIKU

RIAU UNTUK INDONESIA

Facebook | Twitter | Advertise

Direktorat KKH Pantau Perkembangan Penangkaran di Riau

Rabu, April 24, 2013

PEKANBARU,RIAUGREEN.COM - Kasubdit Penangkaran Jenis Diretektorat Konservasi Keanekaragaman Hayati, Ridwan, Melakukan bimbingan teknis Pelaksanaan Perizinan Penangkaran dan pengedaran TSL hasil penangkaran di salahsatu hotel di pekanbaru,Selasa.(23/04/13).

"Sebagian besar penangkaran di Riau tidak bermasalah. Namun dalam pemantauan kami ada permasalahan administrasi yang kurang diperhatikan. Sehingga laporan yang kami terima tidak continuitas."jelas ridwan kepada riaugreen.com.
Untuk sementara ini bagi pelaku penangkaran yang tidak mengikuti aturan atau melakukan penyelundupan hasil penangkaran, sangsi yang akan diterima merupakan pencabutan izin usaha penangkaran tersebut.

Ridwan menambahkan, selain izin penangkaran, kita juga melakukan pemantauan terhadap perkembangan bibit-bibit hewan atau tumbuhan dalam penangkaran. Agar setiap penangkaran di Riau ini dapat berkembang. Kalo tidak berkembang atau stagnan aja berjalannya maka ada tekhnis-tekhnis penangkaran yang salah. Dan itu harus dilaporkan kepada kami" kata ridwan.


"Dan harapan kami kedepannya untuk Riau lebih bisa mengembangkan potensi potensi yang ada serta mau menjalankan usaha penangkaran dengan mengikuti aturan yang ada."ujarnya  
(rby)
 

0 komentar:

Posting Komentar


Bupati Bengkalis Santuni 605 Anak Yatim-Kaum Dhuafa di Mandau

Bupati Bengkalis Serahkan Bantuan di Mesjid Baitulrahmah Duri

Dihadiri Bupati, Kajari Bengkalis Gelar Buka Puasa Bersama

Lingkungan

NASIONAL/ INTERNASIONAL

POLITIK

HUKUM & KRIMINAL

EKONOMI

MIGAS

UNIK&ANEH

OLAHRAGA

AUTO

TEKNOLOGI

 

SOSIAL

PENDIDIKAN

SENI & BUDAYA

All Rights Reserved © 2012 RiauGreen.com | Redaksi | Riau