Bencana kebakaran lahan di Bengkalis |
Namun demikian BMKG Riau mengkhawatirkan bencana kebakaran hutan yang lebih dahsyat akan terjadi di pertengahan tahun seperti Mei minggu terakhir, Juni, Juli hingga Agustus. Pada bulan-bulan ini memang Riau memasuki musim kemaran dengan intensitas hujan yang berkurang.
“Pengalaman dari tahun ke tahun, kebakaran akan muncul lebih banyak di tengah tahun ini. Bisa lebih besar dari ini. Pada musim ini angin akan bergerak menuju Utara ke negara-negara tetangga dan ini yang dikhawatirkan menjadikannya sebagai isu yang besar,” kata Agus, analis BMKG Indonesia Senin sore. (red)
0 komentar:
Posting Komentar