CINTA NEGERIKU

RIAU UNTUK INDONESIA

Facebook | Twitter | Advertise

Jelang Pilgubri, Baleho Cagub Masih Berdiri Kokoh Di Bengkalis

Selasa, September 03, 2013

Salah satu poster masih berdiri kokoh di jalan Tengku Umar-Pattimura Begkalis, Selasa (3/9/13) (Foto:Dahari/RiauGreen.com)
BENGKALIS, RIAUGREEN.COM - Panwaslu Kabupaten Bengkalis bekerjasama dengan Satpol PP Bengkalis untuk melakukan penyisiran membersihkan atribut-atribut calon gubenur Riau (Cagubri), Selasa (3/9/13) 

Pantauan RiauGreen.com, attribut kampanye yang ada di Bengkalis 
belum maksimal bersih, Dikarenakan sampai hari ini Selasa (3/9/13) masih ada juga Atribut-atribut atau baleho yang masih berdiri kokoh dan terpampang jelas di persimpangan empat jalan Tengku Umar-Pattimura kota Bengkalis.

Atribut yang masih berdiri di persimpangan jalan tengku umar-patimura itu adalah pasangan Anas Makmun(AMAN), jelas aman tidak tersentuh oleh Satpol PP untuk diturunkan sesuai peraturan yang dikeluarkan oleh KPU.

Sementara itu Sujarno, Ketua Pawaslu Kabupaten Bengkalis saat dihubungi RiauGreen.com Selasa (3/9/13), mengaku terkejut degan masih adanya atribut-atribut calon gubenur (cagub) tersebut yang masih berdiri kokoh di persimpangan, sangat terlihat jelas menjelang Pilgubri Besok baleho Anas Makmun(AMAN) belum di cabut.

"Apa iya masih ada bang, di daerah mana itu bang?," ujar Sujarno sontak dengan nada kaget ketika ditanya.

Sujarno kepada wartwan mengatakan berjanji akan segera melakukan penertiban terhadap Baleho yang masih berdiri di pinggiran jalan tersebut, "oke lah sebentar lagi kami kesana untuk menurunkan atribut itu," Tegas sujarno dengan singkat. (d'ari)




0 komentar:

Posting Komentar


Bupati Bengkalis Santuni 605 Anak Yatim-Kaum Dhuafa di Mandau

Bupati Bengkalis Serahkan Bantuan di Mesjid Baitulrahmah Duri

Dihadiri Bupati, Kajari Bengkalis Gelar Buka Puasa Bersama

Lingkungan

NASIONAL/ INTERNASIONAL

POLITIK

HUKUM & KRIMINAL

EKONOMI

MIGAS

UNIK&ANEH

OLAHRAGA

AUTO

TEKNOLOGI

 

SOSIAL

PENDIDIKAN

SENI & BUDAYA

All Rights Reserved © 2012 RiauGreen.com | Redaksi | Riau