CINTA NEGERIKU

RIAU UNTUK INDONESIA

Facebook | Twitter | Advertise

Presiden RI Minta Greenpeace jadi Mitra Pemerintah dibidang Lingkungan

Jumat, Juni 07, 2013

Kapal Rainbow Warrior III milik Greenpeace
JAKARTA, RIAUGREEN.COM - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono seusai meninjau kapal Rainbow Warrior III milik Greenpeace di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jumat (7/6) meminta organisasi kampanye lingkungan tersebut menjadi mitra pemerintah Indonesia dalam melestarikan lingkungan hidup.

"Saya ajak Greenpeace untuk tetap jadi partner dengan tugas mengingatkan, mengkritik Indonesia apabila ada hal-hal yang perlu kami perbaiki," ucap Presiden.

Lanjutnya, Pemerintah berkomitmen untuk melestarikan lingkungan dan telah menjalankan berbagai program pelestarian lingkungan. Target Indonesia untuk menelan emisi karbon, jelas SBY hingga 26 persen pada 20220 serta komitmen pemerintah untuk melindungi hutan dan mencegah kerusakan hutan.

Sehubungan dengan itu, SBY berharap Greenpeace ikut menyampaikan aksi-aksi positif Indonesia untuk lindungi kepada dunia. (SA/ANT)


0 komentar:

Posting Komentar


Bupati Bengkalis Santuni 605 Anak Yatim-Kaum Dhuafa di Mandau

Bupati Bengkalis Serahkan Bantuan di Mesjid Baitulrahmah Duri

Dihadiri Bupati, Kajari Bengkalis Gelar Buka Puasa Bersama

Lingkungan

NASIONAL/ INTERNASIONAL

POLITIK

HUKUM & KRIMINAL

EKONOMI

MIGAS

UNIK&ANEH

OLAHRAGA

AUTO

TEKNOLOGI

 

SOSIAL

PENDIDIKAN

SENI & BUDAYA

All Rights Reserved © 2012 RiauGreen.com | Redaksi | Riau