CINTA NEGERIKU

RIAU UNTUK INDONESIA

Facebook | Twitter | Advertise

Waktu yang Paling Baik Minum Air Putih

Kamis, Januari 10, 2013

RIAU, RIAUGREEN.COM - Setiap sel dalam tubuh kita membutuhkan air untuk hidup sehat karena air dibutuhkan untuk keseimbangan proses metabolisme tubuh yang sangat tergantung pada asupan cairan kedalam tubuh. Bila jumlahnya tidak seimbang dengan pengeluaran, maka akan mengalami gangguan ataupun dehidrasi. 

Inilah waktu yang paling baik untuk minum air putih :

1. Setelah bangun tidur
Minumlah segelas air putih bermanfaat untuk membantu organ-organ dalam agar lebih aktif.

2. Setelah mandi
Segelas air putih untuk menurunkan tekanan darah.

3. Setengah jam sebelum makan
segelas air putih untuk membantu pencernaan.

4. Sebelum tidur
 Segelas air putih untuk mengurangi resiko stroke dan serangan jantung pada tengah malam

Semoga bermanfaat .


0 komentar:

Posting Komentar


Bupati Bengkalis Santuni 605 Anak Yatim-Kaum Dhuafa di Mandau

Bupati Bengkalis Serahkan Bantuan di Mesjid Baitulrahmah Duri

Dihadiri Bupati, Kajari Bengkalis Gelar Buka Puasa Bersama

Lingkungan

NASIONAL/ INTERNASIONAL

POLITIK

HUKUM & KRIMINAL

EKONOMI

MIGAS

UNIK&ANEH

OLAHRAGA

AUTO

TEKNOLOGI

 

SOSIAL

PENDIDIKAN

SENI & BUDAYA

All Rights Reserved © 2012 RiauGreen.com | Redaksi | Riau